Festival 8 Makassar atau yang bisa disingkat F8 Makassar adalah Acara tahunan Kota Makassar yang menampilkan ragam pesona Kota Makassar yang serba huruf F, yakni:
- Fashion
- Fine Arts
- Fiction Writers & Font
- Food
- Film
- Flora & Fauna
- Fusion Musics
- Folks
Banyak tenant yang hadir diperhelatan akbar tersebut, namun kali ini sangat istimewa karena Zha sudah ikut terlibat sebagai salah satu peserta dalam opening ceremony-nya karena saat opening ada terlibat anak-anak SMP se-Kota Makassar. Masya Allah, rempongnya bunda bahagianya kami.
Zha tampil bersama teman-temannya di sesi Fusion Music: The Song of Disability Actress.
Terima kasih untuk Bapak/Ibu Guru pihak sekolah, Pelatih Vokal Mama Athie, dan yang terhormat Bapak Walikota Kota Makassar yang telah membuat acara ini dan memilih anak-anak SMP Se-Kota Makassar untuk dapat terlibat, sungguh saya pribadi sangat bahagia.
yuks kita lihat keseruan Zha di foto-fotonya saja.. ygy 😂
0 komentar:
Posting Komentar