In GenPi Maros Perjalanan Sulawesi Selatan Trip

Wisata Karst Rammang-Rammang Maros Bersama GenPi

Sebelumnya saya sudah menceritakan perjalan singkat kami menuju Rammang-Rammang Maros, namun tidak sampai dengan menyusuri sungai untuk menuju Desa Berua, didalam sana yang katanya hanya berpenghuni beberapa keluarga saja.


Perjalanan kali ini dalam rangka perkenalan dan salah satu proses menuju peresmian GenPi (Generasi Pesona Indonesia) Cabang Sulawesi Selatan.

Serunya adalah kebanyakan dari kami sebelumnya sudah bergabung dalam Komunitas Kompakers Makassar, jadi perjalanan rame akan cerita-cerita yang sudah berkembang diantara kami, kondisi masing-masing juga sudah saling tahu.

teman setia selama di bus Ibu Win









perahu-perahu yang siap mengantar wisatawan untuk menyeberangi sungai
 


perahu kami...kami ketje kan yaaa 😊




di sini lah dermaga pemberhentian untuk masuk ke Desa Berua






lihat rumah diatas sana? disana kami saya akhirnya beristirahat, tidak lagi hunting foto, dan membeli 1 cup Popmie seharga 8rb (semoga tak salah) air mineral masih saya punya, disana juga tersedia kelapa muda segar sekali. 💖 Teman-teman lainnya masih hunting lebih jauh lagi apalagi spot untuk berfoto sangat kece di atas sana.

ssstttt Foto sungguh natural belum diedit sama sekali. 😅😂

Related Articles

0 komentar:

Posting Komentar